Sejak dulu hingga sekarang ini, bahkan di sekitar kita sehari-hari banyak kita melihat baik itu di jalan, di mall, di sekolah atau di manapun yaitu orang-orang minum sambil berdiri.
Bagi sebagian orang makan dan minum berdiri sudah menjadi kebiasaan padahal kebiasaan yang satu ini sangatlah buruk bagi tubuh kita. Banyak orang yang tidak tahu akan hal itu, mungkin juga sudah banyak yang tahu tapi tidak merubah kebiasaan buruk mereka itu karena memang susah mengubah suatu kebiasaan dalam waktu yang singkat apalagi jika kebiasaan itu sudah kita lakukan bertahun-tahun. Tapi jika kita selalu mawas diri dan sadar akan akibat yang ditimbulkan saya yakin kebiasaan apapun itu pasti bisa kita hentikan asal kita memilki niat yang sungguh-sungguh yaitu niat yang seratus persen.
Tidak ada niat saya untuk menakuti, saya cuma yakin bahwa masih banyak diantara kita yang makan dan minum sambil berdiri oleh dari itu saya tertarik untuk membagi informasi kepada para pembaca sekalian.
Dari segi kesehatan. Air yang masuk dengan cara duduk akan disaring oleh sfringter. Sfringter adalah suatu struktur maskuler (berotot) yang bisa membuka (sehingga air kemih bisa lewat) dan menutup. Setiap air yang kita minum akan disalurkan pada pos-pos penyaringan yang berada di ginjal. Nah. Jika kita minum berdiri. Air yang kita minum tanpa disaring lagi. Langsung menuju kandung kemih.
Ketika langsung menuju kandung kemih, maka terjadi pengendapan disalurkan ureter. Karena banyak limbah-limbah yang menyisa di ureter. Inilah yang bisa menyebabkan penyakit kristal ginjal. Salah satu penyakit ginjal yang berbahaya. Susah kencing itu penyebabnya.
Mengapa Rasulullah melarang ummatnya minum berdiri. Dalam hadist disebutkan “janganlah kamu minum sambil berdiri” Ini dibuktikan dari segi kesehatan. TERNYATA SECARA MEDIS: dalam tubuh manusia (Allah SWT telah menciptakan suatu penyaring agar ginjal kita tidak rusak). Air yang masuk dengan cara duduk akan disaring oleh sfringer. SFRINGER adalah suatu struktur maskuler (berotot) yang bisa membuka (sehingga air kemih bisa lewat) dan menutup. Setiap air yang kita minum akan disalurkan pada ‘pos-pos’ penyaringan yang berada di ginjal. Nah. Jika kita minum berdiri. Air yang kita minum tanpa disaring lagi. Langsung menuju kandung kemih. Ketika langsung menuju kandung kemih, maka terjadi pengendapan disaluran ureter. Karena banyak limbah-limbah yang menyisa di ureter. Inilah yang bisa menyebabkan penyakit kristal ginjal. Salah satu penyakit ginjal yang berbahaya. Susah kencing itu penyebabnya.
Dikutip dari sumber lain:
Plenty water many beneficial for human life. The need for water is also unavoidable in maintaining our health. In one day, at least we need 8 liters to supply our bodies. However, there are things that should be avoided in consuming this water. That should be remembered that when drinking water, do not let you in a standing position.
In a study of acupuncture health experts held one acupuncture. This is evidenced in terms of health. Drinking water that enter through drink while sitting will be screened by sfringer. Sfringer is a structure muscular that can be opened (so that urine can pass) and close. Any water you drink will be provided at stations located in the kidney filtration.
In a study of acupuncture health experts held one acupuncture. This is evidenced in terms of health. Drinking water that enter through drink while sitting will be screened by sfringer. Sfringer is a structure muscular that can be opened (so that urine can pass) and close. Any water you drink will be provided at stations located in the kidney filtration.
Because many wastes that left in the ureter. This is what can crystal causes kidney disease. One of the dangerous kidney disease. Hard piss cause.
penulis sudah
BalasHapusmelakukan hal ini belum ???
mudah2an apa yang ditulis
itu adalah cerminan diri kita
yang sehari2 sudah kita lakukan
artikelnya bagus ^_^
by .... ^_^
Insya Allah sebisanya selalu penulis lakukan saat ada kursi/bangku.
BalasHapusWalau terkadang ada tempat-tempat tertentu (darurat) yang memang tidak bisa (kan tidak bisa bukan berarti tidak mau). Karena kondisi/keadaan kita tidak memungkinkan kita bisa duduk, karena memang tidak disediakan kursi (tidak ada kursi di sekitar tempat tsb), seperti:
-sedang kehausan di pinggir jalan di siang hari sekedar melepas dahaga karena terik (spt penjual minuman pinggir jalan)
-acara pernikahan (yang begitu kita datang) ternyata standing party, kan gak mungkin terus duduk diubin (tentu akan memalukan diri sendiri)
-acara-acara lain (makan-makan) dalam rangka memperingati sesuatu di kantor / perusahaan besar.
-dan lain-lain (ada cukup banyak tempat lain yang tidak berkursi/tidak dapat kursi) yg tidak bisa penulis sebut 1 per 1.
Salam,
Penulis